ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS (Studi pada Perusahaan Sub Sektor Transportasi di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2020)

Amin, Anisa Khoirul (2022) ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS (Studi pada Perusahaan Sub Sektor Transportasi di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2020). S1 thesis, Universitas Nasional Karangturi.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf - Published Version

Download (48kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (166kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (229kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Published Version

Download (508kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Published Version

Download (546kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf - Published Version

Download (727kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (171kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (298kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (687kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas, leverage, profitabilitas, rasio aktivitas dan sales growth terhadap financial distress. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sub sektor transportasi di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2020. Pemilihan sampel pada penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sampel penelitian sebanyak 63 sampel.
Sumber data yang digunakan adalah data sekunder. Berdasarkan analisis regresi linier berganda menggunakan program SPSS 26.0, ditemukan bahwa likuiditas dan profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap financial distress. Namun untuk rasio likuiditas, sales growth dan leverage tidak berpengaruh terhadap financial distress.
Kata Kunci: likuiditas, leverage, profitabilitas, rasio aktivitas, sales growth, financial distress.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Divisions: Fakultas Ekonomi, Bisnis dan Humaniora > Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email dev@unkartur.ac.id
Date Deposited: 02 May 2024 04:32
Last Modified: 02 May 2024 04:32
URI: http://eprints.unkartur.ac.id/id/eprint/42

Actions (login required)

View Item
View Item